Jakarta, NextID – Gelaran otomotif Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025 resmi dimulai setelah dibuka langsung oleh Menteri Perindustrian RI Agus Gumiwang Kartasasmita pada hari ini (13/2) di JIExpo, Kemayoran, Jakarta. Peresmian IIMS 2025 oleh Menteri Perindustrian Agus Gumiwang, yang disaksikan langsung petinggi negeri lain. Agus Gumiwang Kartasasmita mengatakan, industri otomotif memegang …
Read More »BYD Sealion 7, SUV Listrik Inovatif nan Futuristik
Jakarta, NextID – Pertumbuhan pasar kendaraan listrik (EV) di Indonesia terus mengalami perkembangan positif dari tahun ke tahun, seiring dengan meningkatnya kesadaran masyarakat akan pentingnya mobilitas ramah lingkungan. Sebagai bentuk kelanjutan komitmen BYD terhadap pengembangan kendaraan listrik di tanah air, PT BYD Motor Indonesia dengan bangga memperkenalkan produk terbaru untuk pasar …
Read More »55 Tahun MMKSI Hadirkan Pengalaman Penuh Percaya Diri
Jakarta, NextID – PT Mitsubishi Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) kembali memberikan persembahan terbaik di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025 yang berlangsung pada tanggal 13 hingga 23 Februari 2025 di JIExpo Kemayoran, Jakarta. Tahun ini, MMKSI bersuka cita mengundang seluruh pelanggan setia dan calon pelanggan ke salah satu …
Read More »Subaru Tecnica International Resmi Hadir dalam Ajang Otomotif IIIMS 2025
Jakarta, NextID – Keisuke Hashimoto, Overseas Sales & Marketing Department, Subaru Tecnica International dan Takuto Iguchi, Pembalap Subaru SuperGT bersama Arie Christopher, Chief Executive Officer, Subaru Indonesia dan Shunsuke Sawada, Manager Asia Business Department, Subaru Corporation Japan dalam peluncuran SUBARU TECNICA INTERNATIONAL dalam gelaran Indonesia International Motor Show 2025 di …
Read More »BMW Indonesia Perkenalkan Seri-3 Terbaru di Ajang IIMS 2025
Jakarta, NextID – President Director BMW Group Indonesia Peter “Sunny” Medalla (kiri) bersama Director Marketing BMW Indonesia Bayu Riyanto, meluncurkan BMW 320i M Sport di IIMS 2025, Jakarta, Kamis (13/2/2025). BMW Group Indonesia membuka BMW Group Pavilion di ajang Indonesia International Motor Show 2025 (IIMS) untuk brand BMW dan MINI. …
Read More »Menjelajah Lampung – Jakarta Begitu Nyaman Bersama New CRETA & New CRETA N Line
Jakarta, NextID – Ini perjalanan seru-seruan dan penuh gaya yang digagas PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) untuk menegaskan keandalan berkendara dari Hyundai New CRETA dalam kegiatan media drive “Be Unstoppable” yang berlangsung pada 6 – 7 Februari 2025. Hanya dua varian yang disiapkan, yakni New CRETA Prime dan New CRETA N Line, total …
Read More »Subaru Indonesia Resmikan Diler ke-7
Jakarta, NextID – Board of Director Plaza Capital Group Paula Dewiyanti, Manager Asia Business Department, Subaru Corporation Japan Shunsuke Sawada, Chief Executive Officer, Subaru Indonesia Arie Christopher dan General Manager Operation, Plaza Subaru Satrio Artiono saat peresmian Plaza Subaru Kebon Jeruk, Jakarta, Selasa (11/2/2025). Subaru Corporation Japan bersama Subaru Indonesia meresmikan diler ke-7 serta layanan …
Read More »Hah, Konsumen di Palangkaraya Beli Truk Isuzu Pakai Uang Koin!
Jakarta, NextID – Ini bukti nyata bahwa Isuzu “Real Partner Real Journey bukan isapan jempol. Adalah dealer TMS Isuzu Palangkaraya, Kalimantan Tengah, yang dikejutkan dengan kehadiran konsumen yang ingin membeli 1 unit truk secara tunai dengan uang koin hasil tabungannya berkat usaha makanan yang sudah dikumpulkan selama 5 tahun. Juga, …
Read More »Subaru BRZ Super Series 2025 Digelar di Mandalika, Serukah?
Jakarta, NextID – GT Radial bersama Subaru Indonesia dan Max Motorsport berkolaborasi dalam Subaru BRZ Super Series 2025 di Pertamina Mandalika International Circuit. Ajang yang mempertemukan 24 pembalap ini mengawali rangkaian kegiatannya dengan Shakedown pada tanggal 30 – 31 Januari 2025. Shakedown dilaksanakan untuk memastikan kesiapan akhir sebelum memasuki 5 …
Read More »Indonesia Runner Up di Turnamen Daihatsu Indonesia Masters 2025
Jakarta, NextID – Pada ajang turnamen bulu tangkis internasional Daihatsu Indonesia Masters 2025, Indonesia raih runner up di laga final yang berlangsung di Istora Senayan Jakarta pada 26 Januari 2025. Kedua runner up dari Indonesia diraih oleh Jonatan Christie pada kategori tunggal putra, dan Fajar Alfian – Muhammad Rian Ardianto …
Read More »Mobil Bekas Masih Jadi Pilihan, Tapi Mengapa Harganya Merosot?
Jakarta, NextID – Nah, mobil bekas masih menjadi pilihan bagi sebagian besar masyarakat Indonesia yang ingin memiliki kendaraan dengan harga terjangkau. Dengan banyaknya model baru yang hadir ke pasaran, pilihan mobil bekas dengan harga relatif murah menjadi semakin banyak. Harga mobil baru yang terus meningkat setiap tahun membuat banyak orang sekarang beralih …
Read More »Bisnis Otomotif 2025, Menurunkah?
Jakarta, NextID – Awal tahun 2025 Forwot menggelar diskusi “daging” bersama Ketua Umum Asosiasi Perusahaan Pembiayaan Indonesia (APPI) Suwandi Wiratno; Product Division Head SEVA David Thamrin; dan Chief Commercial Officer (CCO) & Chief Operational Officer (COO) OLXmobbi Agung Iskandar, Jumat (24/1) di Jakarta. Benang merah yang bisa ditarik, konsumen otomotif …
Read More »Honda e:Technology City Tour Eksplorasi Malang
Jakarta, NextID – Setelah sukses menyambangi Jakarta, Palembang, dan Yogyakarta, Honda bersama Good Guide siap memulai rangkaian terbaru Honda e:Technology City Tour dengan acara bertajuk “Uklam-Uklam Nang Malang”. Acara ini akan berlangsung pada 8 – 9 Februari 2025, mengajak peserta menjelajahi destinasi ikonik Kota Malang menggunakan mobil elektrifikasi unggulan Honda. Kota Malang …
Read More »Tips Rawat Mobil Daihatsu Tetap Prima Pasca Liburan
Jakarta, NextID – Memasuki awal tahun, kita kembali pada rutinitas harian setelah melewati periode liburan. Banyak juga dari masyarakat yang menggunakan satu mobil yang sama baik digunakan untuk berlibur maupun dalam beraktivitas sehari-hari. Memasuki rutinitas harian, tentu mobil pribadi membutuhkan perhatian khusus agar performanya tetap optimal. Terlebih, sebagian pemilik kendaraan sering kali …
Read More »Wuling Raih Best PR di Indonesia Public Relations Awards 2025
Jakarta, NextID – Mengawali awal tahun ini Wuling Motors (Wuling) kembali mendapatkan apresiasi dari media. Kali ini, Wuling menerima penghargaan ‘Best Public Relations 2025 in Driving Awareness and Adoption of Sustainable Transportation Solutions’ di kategori otomotif dalam Indonesia Public Relations Awards (IPRA) 2025 yang diselenggarakan oleh Warta Ekonomi di Golden …
Read More »