Jakarta, NextID – Momen libur akhir pekan yang lebih panjang dari biasanya menjadi kesempatan ideal untuk berlibur bersama teman maupun keluarga. Bagi pengguna Suzuki Fronx, fleksibilitas dalam membawa barang liburan dapat dimaksimalkan dengan tetap mengutamakan kenyamanan. Rekomendasi panduan penataan ruang berikut bisa dilakukan serta dijadikan kebiasaan bermanfaat. Tantangan sebelum perjalanan …
Read More »Suzuki Fronx Usung “Peace of Mind”
Jakarta, NextID – Melengkapi ‘value for money’ yang melekat pada Suzuki Fronx, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) menyuguhkan keuntungan tambahan kepada konsumen paska melakukan pembelian. SIS memberikan solusi hemat berupa program perawatan berkala gratis hingga jarak tempuh 50.000 km atau 30 bulan. Menurut perhitungan, cara tersebut bisa membuat pemilik meraih penghematan ongkos pengeluaran sampai dengan …
Read More »Suzuki FRONX Raih SBBI Awards 2025
Jakarta, NextID – PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) kembali mengukir prestasi gemilang dengan menerima penghargaan prestisius Solo Pos Best Brand Index (SBBI) Awards 2025, Jumat (18/7). Produk anyar Suzuki Fronx berhasil meraih kategori ‘Best Brand Crossover Pendatang Baru Ramah Kantong’. Capaian tersebut menjadi kali pertama bagi mobil terbaru dari Suzuki ini sejak peluncuran beberapa …
Read More »Inilah “Suzuki Safety Support” yang Wajib Diketahui
Bandung, NextID – Suzuki kembali menyuguhkan inovasi terkini sebagai nilai tambah dan keuntungan bagi pelanggan. Melalui integrasi teknologi Suzuki Safety Support, Suzuki Fronx menjadi SUV bergaya coupe yang menyenangkan dikemudikan, sekaligus memberikan rasa aman di setiap perjalanan. Fitur keselamatan canggih ini bukan sekadar tambahan, melainkan perangkat mitigasi untuk membantu pengemudi tetap …
Read More »“Bercumbu Mesra” Bersama Suzuki Fronx ke Bandung
Bandung, NextID – Suzuki Indonesia memperkenalkan pengalaman berkendara yang bukan hanya efisien, tetapi juga menyenangkan dengan memadukan mesin mutakhir, transmisi modern, dan teknologi canggih ke dalam Suzuki Fronx. Melalui perjalanan, pelanggan akan lebih mengenal karakter dapur pacu pintar dari Suzuki. Ini akhirnya memang terkuak dan terdata dalam kegiatan Media Test Drive …
Read More »Harga Resmi Suzuki Fronx Mulai Rp 259 Juta
Jakarta, NextID – Menyambut tingginya antusiasme publik setelah mendapat berbagai informasi terkait produk, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) secara resmi mengumumkan harga Suzuki Fronx mulai dari Rp 259.000.000 sampai dengan Rp 319.900.000 – on the road untuk wilayah DKI Jakarta. Mulai tanggal 28 Mei 2025, calon konsumen bisa melakukan pemesanan terlebih dahulu …
Read More »Suzuki Fronx Resmi Masuk Pasar Otomotif Nasional
Jakarta, NextID – Mengukir sejarah besar di Indonesia dan dunia, Suzuki resmi memproduksi model mobil terbaru yaitu Suzuki Fronx melalui PT Suzuki Indomobil Motor (SIM) dan langsung dipasarkan oleh PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) di Indonesia. Acara peluncuran resmi berlangsung di Jakarta pada Rabu (28/5). Suzuki Fronx memiliki peran penting dalam …
Read More »Jadi Gosip Nasional, Suzuki FRONX Siap Menghujam Pasar!
Jakarta, NextID – Kisah prapeluncuran Suzuki FRONX, sebuah Compact SUV baru memang unik. Ada sejumlah cerita yang jika dirangkai akan menjadi kisah manis yang ditoreh di jagad otomotif nasional. FRONX sontak telah menjadi fenomena dan pembicaraan banyak kalangan. Terutama setelah menjadi pembahasan di berbagai media, dari sektor eksterior dan interiornya …
Read More »
NextID What's Next ?
