Jakarta, NextID – Pebalap Astra Honda Racing Team (AHRT) siap berlaga meneruskan konsistensi raihan podium pada ajang balap Asia Road Racing Championship (ARRC) yang akan memasuki seri ketiga di Suzuka Circuit, Suzuka, Jepang pada awal Juni (1-3/6). Di bulan Ramadhan ini, para pebalap muda ini tetap berjuang keras untuk dapat …
Read More »Suzuki Indonesia Berjaya di Suzuka
Jakarta, NextID – Dalam persiapan menjelang pertandingan Suzuki Asian Challenge (SAC) 2016 seri ke-3 di Suzuka Circuit, Jepang (3 – 5 Juni 2016). Tim Suzuki Indonesia menargetkan perolehan podium, baik race maupun kelasemen poin. Berkat kerja keras tim dan ketiga pebalap Indonesia, akhirnya balapan tersebut ditutup dengan terpenuhinya target podium sekaligus memberikan aksi …
Read More »Pebalap Indonesia Sabet Runner Up Asia Dream Endurance Race
Suzuka, NextID – Pebalap Indonesia M. Febriansyah berhasil menyabet podium kedua pada ajang balap Asia Dream Endurance Race (ADER) di sirkuit Suzuka, Jepang. Pebalap muda ini mampu membuktikan kompetensi balapnya yang mumpuni di antara pebalap lintas negara di kompetisi balap ini. Keberhasilan M. Febriansyah dalam ajang ADER diraih setelah melahap 42 …
Read More »Tim Suzuki Indonesia Siap Tempur di Suzuka
Jakarta, NextID – Kesuksesan M. Sapril (#87) dan Jefri Tosema (#20), pebalap muda Indonesia yang tampil mendominasi podium juara di Suzuki Asian Challenge (SAC) 2016 seri 2 lalu yang berlangsung di Thailand memberikan banyak pelajaran dan semangat bagi tim Suzuki Indonesia untuk beraksi kembali di SAC 2016 seri ke-3 yang …
Read More »
NextID What's Next ?
