Sunday , 8 September 2024
Home / Tag Archives: Bob Azam

Tag Archives: Bob Azam

“Kick Off Toyota Eco Youth (TEY) Ke-13”

Jakarta, NextID – Toyota Eco Youth (TEY) sebuah kompetisi proyek dan inovasi perbaikan lingkungan hidup untuk Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sederajat tingkat nasional, yang bertujuan meningkatkan kesadaran serta kepedulian generasi muda Indonesia, sekaligus menjembatani kontribusi penanggulangan masalah lingkungan secara nyata, tahun ini memasuki pergelaran ke-13. Untuk mengawalinya, pada Selasa (30/4) diselenggarakan …

Read More »

Ekspor Toyota Indonesia 2023 Tembus 100 Negara

Jakarta, NextID – Di tengah dinamika global, kinerja industri otomotif nasional berupaya semaksimal mungkin memberikan kontribusi performa ekspor demi neraca dagang Pemerintah yang positif. Tercatat sepanjang Januari-Desember 2023, Toyota Indonesia menyumbangkan lebih dari 285.000 unit ekspor kendaraan T-brand hingga ke 100 negara di kawasan Asia, Amerika Selatan, Afrika, Timur Tengah, …

Read More »

Toyota Indonesia Academy Cetak ‘Expert’ di Bidang Digitalisasi

Jakarta, NextID – Menjawab tantangan Link and Super Match lulusan vokasi yang diusung Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi  dalam menghadapi tantangan bisnis dan industri di era elektrifikasi, Jumat (13/10), Toyota Indonesia Academy (TIA) mencetak sejumlah ‘expert’ yang siap diterjunkan di industri otomotif. Sebanyak 36 expert TIA yang terdiri dari …

Read More »

Hah, Kendaraan Elektrifikasi Dorong Ekspor Otomotif Nasional

Jakarta, NextID –  Ya, judul di atas adalah adalah sebagai “rapor” industri otomotif selama semester pertama 2023. Pasalnya geliat industri otomotif nasional semakin meningkat, seiring dengan kehadiran kendaraan elektrifikasi yang menjadi primadona baru bagi masyarakat Indonesia hingga mancanegara. Data dari Gaikindo mencatatkan kinerja ekspor CBU sebanyak 248.004 unit periode Januari-Juni …

Read More »

Nakhoda Baru TMMIN, Semoga Aura Industri ‘Lebih Rilek’

Jakarta, NextID – PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) menyampaikan Warih Andang Tjahjono memasuki masa purnabakti setelah menjabat sebagai Presiden Direktur TMMIN selama lebih dari 6 tahun, periode 1 April 2017 hingga 30 Juni 2023. Sejak menjabat sebagai Presiden Direktur TMMIN pada 2017, Warih Andang Tjahjono merupakan Presiden Direktur lokal …

Read More »

Tantangan Elektrifikasi Melalui Revitalisasi Kurikulum Pendidikan

Yogyakarta, NextID – Judul di atas memang serius. Pasalnya, Toyota Indonesia meluncurkan program pengembangan 10 SMK percontohan sebagai pusat vokasi edukasi elektrifikasi industri otomotif, Selasa (31/1). Program tersebut bertujuan meningkatkan kompetensi lulusan SMK dengan menerapkan pola link and match antara kebutuhan industri dengan dunia pendidikan. Toyota Indonesia melalui kegiatan ini …

Read More »

Toyota Catat Rekor Angka Ekspor di Tengah Tantangan Global

Jakarta, NextID – Membuka lembaran baru di awal tahun, Toyota Indonesia mencatatkan rekor pertumbuhan baru performa ekspor kendaraan Toyota brand sebesar hampir 297 ribu unit, di sepanjang Januari hingga Desember 2022. Pencapaian ini naik 58% dibandingkan dengan kinerja ekspor di tahun 2021. Performa ekspor Toyota Indonesia telah memberikan kontribusi nyata …

Read More »

Siapkah Menyongsong Era Elektrifikasi Industri Otomotif Nasional?

Jakarta, NextID – Ini gelaran serius – seri seminar nasional tahap 4 yang digelar pelaku industri otomotif yakni Toyota Indonesia (PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia/TMMIN). Tentu saja seminar ini didukung pemerintah dan akademisi yang kali ini digelar di Institut Teknologi Bandung (ITB), Kamis (1/12).  Di pengantar disebutkan, saat ini, Indonesia …

Read More »

Peran Strategis Transisi Energi Menuju Netralitas Karbon

Jakarta, NextID – Peran strategis akan era transisi energi sebagai kunci keberhasilan penurunan emisi karbon di Indonesia, akan menjadi fokus tema rangkaian Seminar Nasional tahap ke-3 yang diselenggarakan Selasa (11/10) di Institut Teknologi Sepuluh November (ITS), Surabaya yang mengangkat tema “Transisi Energi Baru Terbarukan Menuju Net Zero Emission (NZE) dan …

Read More »

Pariwisata Hijau dan Berkelanjutan Bali, Menuju Net Zero Emission di Indonesia

Bali, NextID – Sebagai kelanjutan aktivitas rangkaian Seminar Nasional yang dimulai di Universitas Diponegoro (UNDIP) di Semarang pada Mei lalu.Kali ini, Toyota Indonesia kembali mendukung rangkaian seminar nasional tahap kedua dengan berkolaborasi bersama sivitas akademika Universitas Udayana (UNUD) di Bali, dengan tema Seminar Nasional: 100 Tahun Industri Otomotif Indonesia Mewujudkan …

Read More »

Toyota Eco Youth (TEY) Ke-12 Masuki Tahap Pendampingan

Yogyakarta, NextID – Konsistensi Toyota Eco Youth (TEY) sebagai program tahunan kepedulian lingkungan generasi muda besutan Toyota Indonesia, saat ini telah memasuki tahap pendampingan. Hari Kamis (2/6), managemen Toyota mendatangi langsung sejumlah sekolah yang menjadi finalis terpilih dengan proposal “Eco-Project” bertemakan pentingnya pemahaman netralitas karbon dan implementasinya dalam kehidupan sehari-hari. …

Read More »

Gerakan Kemanusiaan Wujudkan Keselamatan Masyarakat

Jakarta, NextID – Bahu-membahu bersama Pemerintah mengupayakan kualitas dan harapan hidup masyarakat adalah semangat yang harus digelorakan di tantangan kondisi pandemi. Setelah beberapa waktu lalu Indonesia dihadapkan pada kondisi kritis akibat virus COVID-19 yang melanda serta terjadinya bencana alam yang menambah beban ekonomi dan sosial masyarakat, rasa kepedulian dan kesiapsiagaan …

Read More »

TMMIN Siap Songsong Revolusi Industri 4.0

Karawang NextID – PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) pada Kamis (12/9) merayakan kelulusan 63 wisudawan akademi manufaktur otomotif – Toyota Indonesia Academy (TIA) di Auditorium Hall TIA, Karawang, Jawa Barat. Wisudawan yang terdiri dari angkatan ke-4 jurusan Teknik Pemeliharaan Mesin Otomasi dan angkatan ke-1 jurusan Tata Operasi Perakitan Kendaraan …

Read More »

Ekspor CBU Tumbuh – Model SUV Paling Diminati

Jakarta NextID – Kinerja otomotif tanah air beberapa tahun belakangan tengah menghadapi tantangan baru yaitu situasi ekonomi yang tidak menentu. Proteksi dan perang dagang yang dilakukan oleh beberapa negara membawa dampak signifikan terhadap pertumbuhan ekspor otomotif. Nah, mengawali tahun 2019, ekspor kendaraan utuh atau Completely Build-Up (CBU) bermerek Toyota sepanjang …

Read More »

Toyota Raih Penghargaan Bank Indonesia

Jakarta, NextID – Toyota Indonesia berhasil menjaga konsistensinya menjadi investor sekaligus pengekspor otomotif terbesar di Indonesia. Selain itu, kepatuhan dan ketaatan terhadap regulasi yang berlaku, pelaporan informasi dan data bisnis yang tepat waktu, serta kontribusi aktivitas investasi dan ekspor – impor, mengantarkan PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia sebagai penerima penghargaan …

Read More »