Jakarta, NextID – Selama 20 tahun hadir di Indonesia, Australian Independent School (AIS) berkomitmen untuk menghadirkan pendidikan kelas dunia bagi masyarakat Indonesia dan warga negara asing di Indonesia. Demikian pernyataan dari Penny Robertson, Pendiri AIS. “AIS berdiri pada tahun 1996 berdasarkan pada keyakinan bahwa pendidikan berkualitas adalah hak semua anak. …
Read More »