Home / LifeStyle / Property / Design (page 2)

Design

Kenapa Desain Rumah Harus Minimalis ?

Rumahku adalah surgaku. Ungkapan itu sangat tepat untuk menggambarkan rumah yang menjadi tempat terakhir untuk melepaskan kepenatan setelah melakukan segudang aktivitas yang melelahkan. Rumah yang nyaman akan memberikan energi positif kepada pemilik rumah. Desain yang tepat adalah salah satu kunci untuk membuat rumah agar nyaman dan tenteram. Saat ini, lahan …

Read More »

“Wallpaper”, Dinding Buatan Serba Guna

Tampilan dinding yang monoton dapat membuat penghuni tidak bersemangat dan linear. Cara sederhana dan mudah untuk mengubah drastis tampilan interior rumah adalah dengan menggunakan wallpaper sebagai penutup dinding. Dengan wallpaper, anda bisa mendapatkan keindahan secara praktis mudah dibersihkan. Tidak hanya untuk ruang keluarga dan kamar tidur, wallpaper juga bisa digunakan …

Read More »

Apartemen Studio Serasa Sempit, Ini Tipsnya

Apartemen studio memang memiliki ukuran yang mungil. Sayangnya, cara penataan atau dekorasi yang kurang tepat, justru membuat ruangan apartemen studio terasa sesak. Berikut beberapa tips penataan ruang apartemen studio yang ringkas dan efisien seperti dilansir www.houzz.com, Senin (14/9) : 1. Carilah skema warna yang kohesif karena jika warna berada dalam …

Read More »