Saturday , 31 January 2026
Home / Auto (page 329)

Auto

Taman Wisata Toyota Indonesia Hadir di Tawangmangu!

Tawangmangu, NextID – Toyota Indonesia melalui Program Toyota Forest, Sabtu (27/1) kembali menunjukkan komitmen penghijauannya dengan membangun “Bukit Taman Wisata” dengan menanam pohon Sakura di dusun Tlogodringo, Desa Gondosuli (Cemoro Kandang) Tawangmangu Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah. Pada penanaman perdana ini, Toyota Indonesia akan menanam 60 pohon Sakura.Acara peresmian ini turut …

Read More »

HPM “Recall” 463.891 Unit Mobil Honda di Indonesia!

Jakarta, NextID – PT Honda Prospect Motor (HPM) selaku Agen Pemegang Merek mobil Honda di Indonesia, Jumat (26/1) mengumumkan “recall” atau HPM menggunakan istilah kampanye product update (PUD) komponen master cylinder dan master power pada sistem pengereman kendaraan. Adapun model-model yang terkena PUD adalah Honda Mobilio tahun produksi 2014 – …

Read More »

Ignis Sport Edition: Ganteng dan Sporty!

Jakarta, NextID – Siapa yang tak kenal Suzuki Ignis, peluncurannya pada April 2017 lalu mencuri perhatian di Indonesia. Dari sisi penjualan, model ini sukses memperkuat penjualan Suzuki selama 2017. Total lebih dari 14.000 unit (wholesale) telah terjual hingga Desember 2017. Melihat kondisi pasar yang positif menjadi alasan PT Suzuki Indomobil …

Read More »

Teknisi Daihatsu Adu Skill di Kontes Nasional 2018

Jakarta, NextID – Memasuki awal tahun 2018, Daihatsu menggelar Daihatsu National Technical Skill Contest pada Rabu (24/1) bertempat di Daihatsu Technical Training Center, Sunter, Jakarta. Acara yang digelar setiap dua tahun ini menjadi ajang kompetisi mekanik Daihatsu terbaik di seluruh Indonesia. Kontes ini diadakan untuk memotivasi para mekanik Daihatsu yang …

Read More »

Bikers Suzuki Piknik Sambil Kampanye ke Tana Toraja!

Makassar, NextID – Setelah sukses menggelar Touring Wisata season pertama Agustus tahun lalu dengan rute Makassar, Bulukumba, Bantaeng, Bone dan kembali ke Makassar. Komunitas pengguna Suzuki GSX-150 bekerjasama diler utama Suzuki wilayah Sulawesi, PT Sinar Galesong Pratama (SGM) kembali menggelar ajang yang sama bertajuk Touring Wisata Suzuki GSX 150 season …

Read More »

Adu Jago Mekanik dan Jualan ala Fuso!

Jakarta, NextID – PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB), distributor resmi kendaraan Mitsubishi Fuso di Indonesia, menggelar pemilihan tenaga penjual dan mekanik terbaik Nasional melalui ajang kompetisi Salesman/Counter Contest (Sales Appraisal Program) dan Mechanic Contest 2017. Pemilihan pemenang dilaksanakan bertempat di kantor KTB Pulomas pada 24-25 Januari 2018. Menurut …

Read More »

Mitsubishi Makin Menjejak di Bekasi!

Jakarta, NextID- Bagaimana tak menjejak, di kawasan Bekasi diler kendaraan penumpang Mitsubishi sudah memiliki banyak diler, dan yang terbaru diresmikan Selasa (23/1) adalah adalah PT Sun Star Prima Motor – Siliwangi, Bekasi, yang berlokasi di Jalan Siliwangi. Diler baru ini hasil kerjasama PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI), …

Read More »

IIMS 2018 Sinergikan Program Acara!

Jakarta, NextID -Pemerintah Indonesia mencanangkan target pertumbuhan industri sebesar 5,68 persen di tahun 2018. Pertumbuhan industri ini salah satunya ditopang dari terus melajunya industri otomotif secara nasional. Untuk mendukung hal itu, PT Dyandra Promosindo selaku Professional Event Organizer (PEO) kembali menggelar Pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2018 pada 19 …

Read More »

Road To Celebes 2018 – Petualangan Suzuki Membelah Sulawesi!

Jakarta, nextID – Kabar menarik datang dari komunitas Suzuki yang berasal dari Sulawesi Utara bernama Street Owners GSX 150 (SOG) yang sedang melakukan perjalanan touring lintas Provinsi dengan jarak menakjubkan dengan nama kegiatan Touring Road To Celebes 2018. Komunitas yang diisi oleh para pemilik Suzuki GSX-S150 tersebut mengajak motor andalannya …

Read More »

Honda CR-V di 2017 “Menusuk” Pasar SUV!

Jakarta, NextID – Model terbaru Honda CR-V yang diluncurkan pada April 2017 mendapat apresiasi positif dari masyarakat. Hal ini terlihat dari peningkatan penjualan model tersebut hingga dua kali lipat dibanding tahun sebelumnya, yaitu dari 7.853 unit di tahun 2016 menjadi 15.905 unit di tahun 2017. Jumlah penjualan tahun 2017 semakin …

Read More »

Stok Daihatsu Sangat Sehat!

Jakarta, NextID – Daihatsu menutup tahun 2017 dengan prestasi penjualan yang memuaskan. Retailsales Daihatsu meraih peringkat ke-2 pasar otomotif nasional, dengan penjualan sebesar 185.240 unit atau market share 17,3%. Sementara wholesales Daihatsu mencapai 186.381 unit atau market share17,3%. Angka ini menunjukkan selain mengejar penjualan, Daihatsu juga sangat menjaga jumlah stok …

Read More »

HAD 2018 Bikin Puas Nyali Ratusan Bikers!

Ciletuh, NextID – Honda Adventure Days 2018 (HAD 2018) yang diselenggarakan oleh Astra Motor dan Daya Adicipta Motora telah selesai digelar pada 20-21 Januari 2018. Ratusan peserta pun mampu menyelesaikan tantangan yang ditawarkan HAD 2018 di jalur sepanjang 235Km, dari Serpong menuju Ciletuh, Sukabumi, menggunakan Honda Africa Twin, CB500X, CRF250Rally, …

Read More »

FUSO “Kangkangi” Pasar Kendaraan Niaga di 2017!

Jakarta, NextID – PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB) mengumumkan kinerja penjualan selama tahun 2017 dengan hasil yang memuaskan. Selama tahun 2017, Mitsubishi FUSO berhasil menjual 42.319 unit truk, meningkat 28% jika dibandingkan dengan tahun sebelumnya. Perolehan pangsa pasar 45% menunjukkan dominasi mutlak Mitsubishi FUSO yang tak tergoyahkan di …

Read More »

Kehebohan Jelang Kumpul Nasional Bikers Suzuki!

Jakarta, NextID – Menyambung gelaran Suzuki Bike Meet yang telah diselengggarakan di berbagai kota pada tahun lalu, kini PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) bakal menggelar Suzuki Bike Meet – Jambore Nasional dengan skala yang lebih besar. Bertempat di lapangan paddock Sentul International Circuit, Bogor, Jawa Barat pada Sabtu mendatang atau …

Read More »

Riza Ketiban Rezeki Dapat Honda Scoopy!

Jakarta, NextID – Diler Utama Astra Motor serahkan hadiah satu unit Honda Scoopy kepada Mohammad Riza (19), warga Kp. Makasar, Jakarta Timur, pada Selasa (16/1). Riza berhak mendapatkan satu unit Honda Scoopy setelah beruntung memenangkan undian program “5 Menit Bisa Dapat Scoopy” yang diselenggarakan di Diler Astra Motor Center Jakarta …

Read More »