Home / Auto (page 255)

Auto

MMKSI Hadirkan Opsi Perpanjangan Masa Garansi dan Free Service Kendaraan

Jakarta NextID – PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI), distributor resmi kendaraan penumpang dan niaga ringan Mitsubishi di Indonesia dari Mitsubishi Motors Corporation (MMC), terus berupaya memberikan layanan terbaik kepada pelanggan setia Mitsubishi Motors. Di tengah kondisi penyebaran virus Covid-19 dan kebijakan pemerintah terkait pembatasan sosial berskala besar …

Read More »

Aksi Sosial TOSCA di Tengah Pandemi Covid-19

Jakarta, NextID – Komunitas Otomotif Toyota Sienta Community Indonesia (TOSCA) berkolaborasi dengan Toyota dealer Auto 2000 dan Satuan Pengawal Polda Metro Jaya melaksanakan kegiatan sosial ditengah bencana pandemi Covid – 19. Kegiatan sosial bertajuk TOSCA Berbagi itu dilaksanakan pada Sabtu, 18 April 2020 di beberapa lokasi di Jakarta. Pemberian Bantuan …

Read More »

Toyota dan Diler Salurkan Bantuan Peralatan Pencegahan dan Kebutuhan Pokok

Jakarta, NextID –  Bekerjasama dengan jaringan diler di seluruh Indonesia, Toyota menyiapkan dan menyalurkan paket bantuan berupa kebutuhan pokok serta peralatan pencegahan penyebaran COVID-19 di berbagai daerah. Bersama jaringan outlet di seluruh Indonesia, Toyota akan mendistribusikan paket kebutuhan pokok yang antara lain berisi beras, gula, dan minyak goreng serta peralatan pencegahan COVID-19 di antaranya seperti hand sanitizer, masker kain, dan sabun cuci tangan …

Read More »

Stok Suku Cadang Suzuki Aman!

Jakarta, NextID – Dampak pandemi virus Corona (COVID-19) memang mempengaruhi banyak sektor industri di Indonesia, salah satunya industri otomotif. Namun, dalam upaya memberikan pelayanan terbaik untuk konsumen di tengah adanya pandemi ini, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) menjamin kebutuhan pelanggan saat ini aman, mulai dari stok suku cadang, baik untuk …

Read More »

FIFGROUP Setujui 149.000 Aplikasi Relaksasi

Jakarta, NextID – Sejak 29 Maret 2020 sampai dengan 18 April 2020, FIFGROUP telah mencatatkan 149.793 aplikasi relaksasi untuk seluruh konsumen yang diselesaikan dan setara dengan nilai kredit sebesar Rp 1,5 triliun. Angka yang paling besar berasal dari sektor UMKM, karyawan dan pedagang informal dengan jumlah mencapai 81.291 persetujuan aplikasi. …

Read More »

Honda Brio dan Civic Hatchback RS Raih Mobil Terbaik

Jakarta, NextID – Honda Brio dan Civic Hatchback RS Raih Mobil Terbaik Jakarta, NextID – PT Honda Prospect Motor (HPM) mendapatkan 3 penghargaan pada ajang Otomotif Award 2020 yang diselenggarakan pada Kamis, 16 April 2020 secara virtual lewat akun youtube Otomotif TV & Gridoto. Ketiga penghargaan tersebut berikan kepada All New Honda Brio Satya, …

Read More »

Car of The Year 2020: Suzuki XL7

Jakarta, NextID –  Suzuki XL7 sebagai produk andalan terbaru dari PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) berhasil meraih penghargaan tertinggi sebagai Car of the Year dalam ajang Otomotif Award 2020 yang dilaksanakan secara virtual pada Kamis (16/4). Penghargaan ini sekaligus membuat Suzuki sebagai satu-satunya Agen Pemegang Merk (APM) yang telah dua …

Read More »

Hyundai Pastikan Pembangunan Pabrik Manufaktur Terus Berjalan

Jakarta, NextID – PT Hyundai Motor Manufacturing Indonesia (HMMI) melanjutkan pembangunan pabrik di tengah situasi yang tidak mudah akibat pandemi COVID-19. Keputusan ini diambil setelah adanya koordinasi intensif dengan otoritas lokal dan nasional terkait. Hyundai meyakini proyek ini penting untuk mendorong dan memastikan pertumbuhan ekonomi Indonesia untuk terus bergerak, yang juga memiliki nilai investasi …

Read More »

Honda ADV150 Raih Rookie of The Year

Jakarta, NextID – Motor skutik premium Honda ADV150 dinobatkan sebagai Rookie of The Year pada ajang penghargaan tahunan Otomotif Award 2020, Kamis (16/4). Melalui penghargaan ini, Honda ADV150 berhasil mengukuhkan posisinya sebagai motor skutik penjelajah yang tangguh dalam melintasi berbagai kondisi jalanan di Indonesia. Setelah melalui periode penilaian yang melihat …

Read More »

Toyota Serahkan 1.000 APD ke RS dan Puskesmas di Indonesia

Jakarta, NextID – Setelah menyediakan 5 unit Dyna untuk PMI bekerjasama dengan Astra International, sebagai wujud semangat #ToyotaAdaUntukAnda dalam penanggulangan wabah COVID-19, PT Toyota-Astra Motor (TAM) kembali menyerahkan bantuan yang kali ini adalah 1.000 Alat Pelindung Diri (APD) berupa Baju Hazmat (Hazardous Material) bagi tenaga medis di 10 Rumah Sakit dan Puskesmas di …

Read More »

Mitsubishi XPANDER Kembali Raih Small-MPV Terbaik di Ajang Otomotif Award

Jakarta, NextID – PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) kembali meraih penghargaan “Best Low MPV” untuk model Mitsubishi XPANDER di ajang Otomotif Award 2020 yang diselenggarakan oleh Otomotif Group Kompas Gramedia pada Kamis (16/4). Sebelumnya Mitsubishi XPANDER telah meraih penghargaan yang sama, serta gelar “Best of The Best …

Read More »

Daihatsu Perpanjang dan Perluas Pemberhentian Sementara Operasional

Jakarta, NextID – Daihatsu di Indonesia terus memantau dan mengikuti peraturan pemerintah tentang Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB). Saat ini kebijakan tersebut terus diperluas dan disusul penerapannya di beberapa area di Indonesia, mulai dari kabupaten/kota di Jawa Barat, Tangerang, hingga Riau. Menindaklanjuti kebijakan Pemerintah tentang perluasan area PSBB, Daihatsu memutuskan …

Read More »

MMKSI Donasikan Mitsubishi L300 unuk PMI

Jakarta  NextID – PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI), distributor resmi kendaraan penumpang dan niaga ringan Mitsubishi di Indonesia dari Mitsubishi Motors Corporation (MMC), mendonasikan 5 (lima) unit Mitsubishi L300 kepada Palang Merah Indonesia (PMI) untuk digunakan sebagai unit operasional yang akan mendukung kegiatan penanggulangan COVID-19 di Jakarta. …

Read More »

Dampak COVID-16 Isuzu Kampanye Sosial #BersamaIsuzu

Jakarta, NextID – Saat ini seluruh warga dunia sedang berjuang melawan COVID 19, dan salah satunya Indonesia. Di  Indonesia wabah COVID-19 akhirnya memberikan dampak pada pincangnya perekonomian dan juga kehidupan sosial masyarakat. Himbauan pemerintah mengenai PSBB, Social Distancing, dan  #dirumahaja terus digaungkan oleh pemerintah dan juga masyarakat. Namun bagaimana dengan …

Read More »

Hingga Kuartal 1, Pasar Daihatsu Capai 17,9%

Jakarta, NextID – Di tengah pandemi Covid-19 yang mewabah secara global, termasuk di Indonesia, Daihatsu kembali merilis angka penjualannya pada Kuartal 1 (Q1) atau hingga bulan Maret. Secara total penjualan sejak Januari – Maret 2020, retail sales Daihatsu yang mencapai 39.186 unit dengan raihan pangsa pasar 17,9% dari volume retail …

Read More »