Jakarta, NextID – Pada peluncuran yang digelar Kamis (12/1) di Jakarta, Honda mengklaim bahwa di segmen low MPV, New Mobilio memiliki fitur lengkap, yang tak dimiliki pesaingnya di segmen tersebut. Apa saja fiturnya yang menjadi andalannya? Sensational Looks New Honda Mobilio hadir dengan penuh inovasi di seluruh bagian mobil yang …
Read More »New Honda Mobilio Berubah!
Jakarta, NextID – PT Honda Prospect Motor (HPM) memperkenalkan New Honda Mobilio, Kamis (12/1) yang tampil dengan perubahan besar pada eksterior, interior dan fitur yang semakin lengkap, di Jakarta. Perubahan besar (major model change) ini merupakan yang pertama kali bagi Honda Mobilio sejak diluncurkan pada tahun 2014 dan Indonesia merupakan …
Read More »Honda Panen!
Jakarta, NextID – Pada akhir tahun 2016, Honda meraih pertumbuhan penjualan tertinggi di pasar otomotif Indonesia, dengan total pertumbuhan 125% dibanding penjualan tahun 2015. Secara total, Honda telah mengumpulkan penjualan sebanyak 199.364 unit di sepanjang tahun 2016 lalu, yang merupakan rekor penjualan tahunan tertinggi dalam sejarahnya di Indonesia. Berdasarkan data …
Read More »Suzuki Edukasi Pelajar SD
Bekasi, NextID – Dalam rangka memperingati Hari Lingkungan Hidup Indonesia, pada 10 Januari 2017, PT Suzuki Indomobil Motor (SIM) mengadakan kegiatan Kunjungan Industri Pelajar dengan tema “Lingkungan Sehat.” Acara yang diadakan di Pabrik Suzuki Cikarang ini bertujuan untuk memperkenalkan proses pengolahan limbah yang dilakukan oleh pabrik Suzuki serta pengenalan tentang …
Read More »All New Honda Odyssey Muncul di Ajang NAIAS 2017
Detroit, NextID – Honda kembali berparisipasi di ajang North American International Auto Show (NAIAS) 2017 pada 10 Januari 2017 di kota Detroit, negara bagian Michigan, Amerika Serikat. Dalam ajang ini, Honda melakukan peluncuran perdana di dunia All New Honda Odyssey versi Amerika, setelah pada akhir tahun 2016 lalu American Honda Motor …
Read More »Hino Team Sugawara Finis di Posisi Pertama Dan Kedua
Jakarta, NextID – Kompetisi Dakar Rally 2017 telah dimulai dari 2 Januari dan akan berlangsung hingga 14 Januari 2017. Hino kembali memperlihatkan kehandalan serta ketangguhan truknya dengan berpartisipasi mengikuti kompetisi reli terganas di dunia ini yang melintasi negara Paraguay, Bolivia dan Argentina. Dalam siaran pers, Jumat (6/1) disebutkan, Dakar Rally …
Read More »Putar Balik dengan Aman
Jakarta, NextID – Putar balik atau sering disebut juga u-turn ini sering dilakukan pada jalur kanan, di mana jalur ini sering dilewati oleh kendaraan-kendaraan yang bertujuan mendahului kendaraan lain. Jadi walaupun terkesan mudah untuk melakukannya, namun resiko cukup tinggi jika tidak hati-hati ketika melakukan putar balik tersebut. Tidak sedikit yang mengalami kecelakaan …
Read More »New Honda Vario eSP Tampil ‘Ganteng’
Jakarta, NextID – Membuka tahun 2017, PT Astra Honda Motor (AHM) menghadirkan tampilan terbaru New Honda Vario eSP melalui penyegaran grafis dan kombinasi warna yang lebih trendi. Penyegaran ini sejalan dengan kebutuhan generasi muda yang ingin selalu tampil trendi melalui sepeda motor skutik yang fashionable sekaligus memiliki performa impresif sebagai bagian dari gaya hidup …
Read More »Sepanjang 2016, Honda Pecahkan Rekor Penjualan!
Jakarta, NextID – Pada akhir tahun 2016, Honda kembali memecahkan rekor penjualan tahunan tertinggi dalam sejarah di Indonesia, setelah mencatat penjualan sebesar 199.364 unit sepanjang tahun lalu. Penjualan Honda pada tahun 2016 meningkat sebesar 25,18% dibanding tahun sebelumnya, yaitu sebesar 159.253 unit. Pada bulan Desember 2016 Honda telah membukukan penjualan bulanan sebesar 13.926 …
Read More »Turing Uji Irit All New Honda BeAT eSP
Jakarta, NextID – Mengakhiri rangkaian kegiatan bersama konsumen Honda di tahun ini, PT Astra Honda Motor (AHM) bersama dengan 23 jaringan diler utama yang tersebar di seluruh Indonesia menyelenggarakan turing uji irit All New Honda BeAT eSP di 23 Kota. Melalui jarak tempuh rata-rata 70 km sampai 100 kilometer, turing …
Read More »Suzuki “Amankan” Pengguna Inazuma GW250
Jakarta, NextID – PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) mengumumkan kampanye pembaruan komponen Switch Rear Brake pada produk sepeda motor Suzuki Inazuma GW250 yang terjual di Indonesia. Setelah melakukan evaluasi produk berkelanjutan, Suzuki memutuskan untuk melakukan kampanye pembaruan komponen Switch Rear Brake untuk produk Suzuki Inazuma GW250. Kampanye ini merupakan bentuk pelayanan Suzuki untuk meningkatkan kenyamanan …
Read More »Melintasi Terowongan
Jakarta, NextID – Infrastruktur jalan saat ini sudah banyak menggunakan terowongan untuk efektifitas pada persilangan jalan. Baik persilangan jalan tol dengan jalan umum, jalan umum dengan jalan umum ataupun jalan umum dengan perlintasan kereta api. Terowongan ini memang sangat diperlukan untuk memaksimalkan lahan agar jalur atas dan bawah tetap dapat …
Read More »Mitsubishi Cari Colt Diesel Paling Unik
Jakarta, NextID – PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB), authorized distributor kendaraan Mitsubishi di Indonesia, sedang mencari Colt Diesel paling unik melalui ajang “1 Million Colt Diesel Photo Contest,” yang berlangsung sejak bulan Desember 2016 sampai dengan puncak perayaan satu juta unit Colt Diesel di bulan Maret 2017. Kontes …
Read More »Tata Xenon XT D-Cab 4×4 Rambah Seram Timur
Jakarta, NextID – Tata Motors Distribusi Indonesia (TMDI) mengumumkan mitra diler 3S di Cikarang, yakni PT Surya Tata Mandiri menjual 8 unit Tata Xenon XT D-Cab 4×4 kepada CV Ambulance Pintar Indonesia (API). API adalah unit usaha karoseri dan spesialis pembuat ambulan. “Armada Xenon XT D-Cab 4×4 ini akan digunakan …
Read More »Jaringan Purna Jual Tata Motors Berkembang Pesat
Jakarta, NextID – Dalam rangka mengejar pelayanaan kepada pelanggan melalui strategi yang lebih efektif, Agen Pemegang Merek (APM) Tata Motors di Indonesia, PT Tata Motors Distribusi Indonesia (TMDI) mengumumkan, jaringan diler 3S di Indonesia sukses menjalin kemitraan dengan 100 toko suku cadang atau 100 toko onderdil di seluruh Indonesia. Kemitraan …
Read More »
NextID What's Next ?
