Jakarta, NextID – Dalam acara “Honda Fastival 2018” yang diadakan pada 13 Mei 2018 di Jakarta, PT Honda Prospect Motor (HPM) memberikan apresiasi kepada seorang konsumen loyalnya, Wirawan Ardiwinata yang telah setia menggunakan mobil Honda selama 30 tahun. Sebagai bentuk penghargaan, Honda menghadiahkan servis gratis hingga 900.000 kilometer kepada konsumen …
Read More »Honda Fastival 2018 Dihadiri 3.000 Mobil!
Jakarta, NextID – Sebagai bentuk apresiasi terhadap komunitas, PT Honda Prospect Motor (HPM) menggelar acara “Honda Fastival 2018” yang merupakan ajang kumpul komunitas dan pengguna Honda yang terbesar di Indonesia. Acara yang digelar di Hall C3 JIEXPO Kemayoran, 13 Mei 2018 tersebut dihadiri lebih dari 3.000 mobil dari 24 komunitas …
Read More »Pemenang Final Efisiensi Honda Mobilio Diraih Mobility!
Jakarta, NextID – Seri lomba hemat bahan bakar, Honda Mobilio Battle of Efficiency memasuki babak final pada Minggu, 13 Mei 2018. Sebelumnya kompetisi ini telah dilakukan sebanyak 4 seri dimulai dari bulan Desember 2017 yang diikuti oleh Komunitas Honda Mobilio, yaitu Mobility dan Mobilio Indonesia (MOI) dari berbagai chapter. Babak …
Read More »Promo Mudik Servis Berkala ala Toyota!
Jakarta, NextID – PT Toyota-Astra Motor (TAM) selalu berkomitmen dalam memberikan Beyond Service bagi para pelanggan setianya. Hal itu salah satunya diwujudkan dalam program Promo Mudik Servis Berkala Toyota yang kali ini digelar mulai dari 7 Mei – 2 Juni 2018, guna memberikan pelayanan terbaik bagi pelanggan Toyota yang akan …
Read More »YAHM Bangun Safety Riding Lab Astra Honda
Cikarang, NextID – Melanjutkan komitmen keselamatan berkendara, Yayasan Astra Honda Motor (YAHM) meresmikan Safety Riding Lab Astra Honda sebagai sarana kampanye keselamatan berkendara anak-anak muda duta Safety Riding binaan AHM di SMK Mitra Industri MM2100, Cikarang, Jawa Barat, Jumat (11/5). Safety Riding Lab Astra Honda dibangun pertama kali pada bulan …
Read More »AHM dan Kemenperin Gandeng 60 SMK Vokasi di Sumatera bagian Selatan
Palembang, NextID – PT Astra Honda Motor (AHM) kembali bermitra dengan Kementerian Perindustrian (Kemenperin) untuk semakin intensif mendorong peningkatan mutu pendidikan vokasi yang berorientasi pada kebutuhan pasar dunia industri. Kali ini, program pendidikan vokasi industri berbasis “Link & Match” dikembangkan bersama di 60 SMK pilot projek di wilayah Sumatera bagian …
Read More »Isuzu Indonesia Andalkan Giga dan Traga!
Jakarta, NextID – Isuzu Indonesia telah memperkenalkan 2 produk baru pada awal tahun 2018 ini, yaitu New Isuzu GIGA dan World Premier Isuzu Traga. Kedua produk ini diklaim sukses di segmennya. Isuzu GIGA telah diperkenalkan di pasar otomotif Indonesia pada tahun 2011. Selama 7 tahun sejak diluncurkan, mengalami kemajuan yang …
Read More »Forwot Ajak Jurnalis Kreatif dan Kritis
Sentul, NextID – Forum Wartawan Otomotif Indonesia (FORWOT) pada 30 April 2018 lalu genap berusia 15 tahun. Perayaan HUT ke-15 FORWOT dirayakan di Aston Sentul Lake Resort, Bogor, Jawa Barat, 12-13 Mei 2018. Berbagai kegiatan positif dilangsungkan dengan mengusung tema “Memacu Kreativitas dan Memelihara Sikap Kritis Wartawan.” Salah satunya dengan …
Read More »Honda Sport Motoshow Sapa Konsumen di 11 Kota!
Jakarta, NextID – PT Astra Honda Motor (AHM) bersama jaringan diler utama kembali menggelar kegiatan Honda Sport Motoshow 2018 di 11 kota besar di Tanah Air. Dengan mengusung tema Total Control, kegiatan rutin tahunan ini digelar khusus untuk menyapa seluruh konsumen setia sepeda motor Honda jenis sport yang tampil dengan …
Read More »New Honda Supra GTR150 Semakin “Ganteng!”
Jakarta, NextID – PT Astra Honda Motor (AHM) memberikan penyegaran pada New Honda Supra GTR150 dengan menghadirkan dua varian warna baru yaitu Exclusive Matte Red dan varian warna Sporty yakni Gun Black dengan desain striping baru yang mempertegas kesan agresif bagi para pecinta touring dan sport yang ingin tampil beda …
Read More »Duta Hidup Sehat dan Peduli Lingkungan ala AHM
Karawang, NextID – PT Astra Honda Motor (AHM) menyiapkan duta hidup sehat dan peduli lingkungan dengan menggelar kegiatan Kampanye Gerakan Masyarakat Sehat dan Peduli Lingkungan. Sebanyak 427 siswa SD di wilayah Karawang dan Cikarang, Jawa Barat mengikuti acara yang diharapkan dapat mendukung pemerintah mewujudkan masyarakat Indonesia yang sehat dan cerdas. …
Read More »April, Honda Panen Penjualan Seluruh Model!
Jakarta, NextID – PT Honda Prospect Motor (HPM) mencatat total penjualan 17.016 unit mobil selama bulan April 2018, meningkat 58% dibandingkan bulan sebelumnya. Pencapaian tersebut didukung peningkatan penjualan seluruh model andalan Honda sepanjang bulan April. Produk Honda di kelas SUV mengalami peningkatan penjualan tertinggi melalui C yang meraih penjualan 2.076 …
Read More »Mitsubishi Fuso Menjejak Rancaekek
Rancaekek, NextID – PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB), meresmikan diler baru yaitu PT Dahana Berlian Motor (DBM) yang terletak di Rancaekek, Jawa Barat. Diler Mitsubishi Fuso yang ke-229 yang berlokasi di jalan Jl. Raya Bandung Garut Km.20 Desa Bojongloa, Kecamatan Rancaekek, Kabupaten Bandung ini diresmikan oleh Presiden Direktur …
Read More »TOC Torehkan Sejarah Perjalanan Terpanjang Pertama
Jakarta, NextID – Menggunakan Toyota Kijang, Veloz dan Sienta, tiga komunitas otomotif Toyota Owner Club (TOC) yaitu Toyota Kijang Club Indonesia (TKCI), Veloz Community (Velozity), dan Toyota Sienta Community Indonesia (Tosca) sukses menempuh perjalanan panjang jelajahi Indonesia-Timor Leste dalam kegiatan touring community bertajuk Beyond Beautiful Indonesia. Tiga model multi purpose …
Read More »All New C-HR: “Crossover” Pujaan
Jakarta, NextID – Setelah mendapat respon yang antusias saat dipamerkan pada ajang Indonesia Internasional Motor Show 2018 (IIMS 2018) pekan lalu, PT Toyota-Astra Motor (TAM) memberikan kesempatan kepada media untuk melakukan first impression produk terbarunya, All New C-HR di kawasan Ancol, Kamis (3/5). Minat konsumen terhadap mobil pertama Toyota di …
Read More »
NextID What's Next ?
